Bareng Khalisa, ini Deretan Potret Maternity Shoot Terbaru Kartika Putri

Berikut adalah sederet potretnya.
Helo.id - Artis Kartika Putri akan melahirkan anak kedua dalam hitungan hari. Meski begitu, ia tetap bersemangat menjalani berbagai aktivitas, termasuk maternity shoot bersama putrinya, Khalisa Aghnia Bahira.
Meski sempat merasa mulas, maternity shoot pemain Perbukers ini tetap berjalan lancar. Yuk, intip sederet momen di balik maternity shoot terbaru Kartika Putri berikut ini.
1. Jelang detik-detik persalinan, Kartika Putri menjalani maternity shoot bersama putrinya, Khalisa.
- Mengira dengan Meminta Maaf Kartika Putri Akan Hentikan Kasus Hukum, Dokter Richard Lee : Apa yang Bisa Saya Lakukan Untuk Sedikit Memperbaiki Keadaan Ini?
- Perseteruannya dengan Dokter Richard Lee Tak Kunjung Usai, Kartika Putri Ungkapkan Alasan Tetap Bersikukuh Melanjutkan Proses Hukum : Sampai Bawa-bawa Keluarga Aku
- Menyesal Sempat Sampaikan Permintaan Maaf Kepada Kartika Putri, Dokter Richard Lee : Cuma Untuk Mempermalukan Saya
- Menjadi Tersangka Atas Laporan Kartika Putri, Dokter Richard Lee : Saya Bangga
- Rafathar Sempat Singgung Pesantren pada Raffi Ahmad, Habib Usman bin Yahya : Satu Hal yang Luar Biasa
2.

3. Ekspresi lucu Khalisa saat menemani maternity shoot sang mama gemas abis.

4. Kartika dan Khalisa yang kompak berbusana serba merah pun berpose kece dalam jepretan kamera Mario Photographie.

5. Khalisa yang akan menginjak usia tiga tahun nampak begitu ceria menemani ibunya menjalani maternity shoot. Gemas.

6. Khalisa juga tampil imut dengan kuncir rambutnya yang bikin gemas.

7. Ia pun berharap sang mama bisa mengajaknya melakukan pemotretan terus setiap Minggu. Hihihi.

8. Move on ke konsep selanjutnya, kini Kartika dan Khalisa tampil dengan busana warna lembut.

9. Siap jadi kakak siaga, Khalisa nampak memeluk hangat perut mamanya. Gemas.

10. Kira-kira, nantinya adik Khalisa akan berjenis kelamin perempuan atau laki-laki, ya?

Komentar